Tutorial kali ini saya buat karena kemaren-kemaren saya sempat kebingungan gimana caranya ngatur email hosting ke server yang berbeda. Karena udah kebiasaan biasanya email hosting nyampur dengan website hosting untuk menghemat biaya yak. Tapi emang udah praktik umum adalah menggunakan…
Salah satu keuntungan buat website dengan WordPress adalah karena banyaknya plugin-plugin yang dapat membantu kita untuk membuat website “apa-aja” tanpa perlu pengetahuan mendalam tentang Koding. Tapi, sangking banyaknya plugin-plugin yang tersedia, kita harus bisa memilih plugin yang tepat agar website…
Baik di tulisan saya atau di berbagai forum/website tentang Belajar SEO pasti mention content is the king. Dan memang benar adanya, untuk itu tulisan ini akan membahas 7 jenis konten yang bisa ngasih backlink dan engagement terbanyak. Oh ya, tulisan…
Masih berkutat dengan kecepatan website toko online kamu? Karena saya gak bisa panjang lebar, langsung aja deh coba kamu prakteik tips dibawah ini untuk disallow crawling mesin pencari Google agar website mu bisa lebih cepat. Dengan cara mengdisallow crawler robot…
Bagi para internet marketer, serta para penjual online, menggunakan Facebook Pixel merupakan hal yang sangat wajib. Tetapi kadang plugin resmi dari Facebook untuk penggunaan Pixel sendiri sering tidak bekerja dengan semestasinya, nah kali ini saya share cara mengatasi Facebook Pixel…
Fitur Instagram Shopping Tag ini sebenarnya sudah lama dirilis, tetapi untuk pasar di Indonesia dia masih limited. Namun sekarang sepertinya fitur Tap To Shop ini sudah mulai dibuka untuk semua pelaku bisnis di Indonesia, nah untuk itu berikut ini cara…
Pernah liat website bagus banget dan pengen niru kayak gitu? Bisa kok! Setidaknya kita bisa tahu tema dan plugin apa yang dipakai sehingga bisa kita gunakan untuk website sendiri. Nah kali ini kita akan bahas 3 cara mudah mengetahui plugin…
Buat konten artikel itu susah. Saya pribadi nulis satu artikel untuk website BelajarWPSEO ini butuh 2-3 hari. Maka dari itu, kita wajib banget melindungi konten website dari tukang copy paste. Apalagi untuk mendapat peringkat dan posisi lebih tinggi pada hasil…
Ada banyak cara untuk backup WordPress, kita bisa menggunakan fitur bawaan cPanel dari penyedia hosting, backup menggunakan FTP FileZilla, hingga menggunakan plugin WordPress. Kali ini saya akan memberikan informasi mengenai 3 teknik atau cara untuk melakukan Backup file-file website WordPress.…
Bagi kamu yang sudah pasang Google Analyics maka ada baiknya kamu ikuti tutorial cara Blokir Google Analytics ini. Bagi pengguna Google Analytics di website atau blog WordPres kamu pasti sangat merasakan manfaatnya karena bisa melacak semua trafik, sumber pengunjung, hingga…