Apa itu: Domain Authority

Domain Authority atau biasa disingkat DA merupakan metrix dari Moz yang mengukur kekuatan relevansi web secara keseluruhan (domain) kita di mata mesin pencari.

Walaupun merupakan metriks dari pihak ketiga, tetapi DA sudah menjadi tolak ukur sebagian besar masyarakat SEO dalam melihat kualitas sebuah website.

Dilansir dari Moz, semaking tinggi DA maka akan semakin mudah website kita dicrawling dan terindex di Mesin Pencari.

Salah satu teknik untuk meningkatkan domain authority adalah strategi link building atau membangun backlink berkualitas dan relevan.